Pada tanggal 11 September 2001, menara kembar WTC ditabrak oleh dua pesawat terbang. Menara kembar tersebut runtuh, rata dengan tanah. Semua mata dunia memandang peristiwa tersebut. Tentu saja, peristiwa tersebut mengubah pandangan dunia tentang terorisme. Namun, Pada saat runtuhnya menara kembar tersebut, satu makhluk misterius tertangkap kamera sedang terbang di sekitar gedung tersebut.
Steve juga memperlihatkan foto lainnya yang mengambil gambar di lokasi yang sama, namun tidak terlihat adanya objek tersebut. Hal ini mengindikasikan bahwa makhluk tersebut adalah objek yang bergerak. Steve menggunakan Kamera digital Kodak DC 4800, dan ia percaya makhluk itu adalah malaikat penolong ataupun malaikat maut.
Foto dibawah ini diambil dari rekaman video CNN News.
Coba bandingkan bentuk objek itu dengan seekor Pterodactyl. Yang lain mengatakan bahwa makhluk itu lebih menyerupai Mothman dibanding Pterodactyl. Namun Mothman belum pernah terlihat di New York sebelumnya.
Dibanding dengan dugaan Steve bahwa objek itu adalah malaikat, para peneliti lebih mempercayai teori bahwa objek itu adalah seekor Pterodactyl. Tapi tentu saja..masih misterius.
Sumber: http://xfile-enigma.blogspot.com
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Artikel
dengan judul Makhluk terbang misterius pada peristiwa 911. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://d3n14f.blogspot.com/2013/05/makhluk-terbang-misterius-pada.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Deniass - Wednesday, May 8, 2013
Belum ada komentar untuk "Makhluk terbang misterius pada peristiwa 911"
Post a Comment
Silahkan kawan-kawan di komen yah ..!